Sabtu, 16 November 2013

Teori Proses Kreatif


Teori Proses Kreatif

o Teori Wallas





Salah Satu Teori Tradisional Yang Sampai Sekarang Banyak Dikutip Ialah Teori Wallas Yang Dikemukakan Dalam Buku The Art Of Thought (piirto Dalam Www.Labschool-Unj.Sch.Id/smpjkt/materi_download.Php?id=7), Yang Mengatakan Bahwa Proses Kreatif Meliputi Empat Tahap Yaitu: (1) Persiapan, (2) Inkubasi, (3) Iluminasi, (4) Verifikasi.
  1. Pada Tahap PertamaSeseorang Mempersiapkan Diri Untuk Memecahkan Masalah Dengan Belajar Berpikir, Mencari Jawaban, Bertanya Kepada Orang, Dan Sebagainya.
  2. Pada Tahap Kedua, Kegiatan Mencari Dan Menghimpun Data Atau Informasi Tidak Dilanjutkan Oleh Individu. Tahap Inkubasi Ialah Tahap Di Mana Individu Seakan-akan Melepaskan Diri Sementara Dari Masalah Tersebut, Tidak Memikirkan Masalahnya Secara Sadar, Tetapi Menaruhnya Ke Alam Pra Sadar.
  3. Tahap Iluminasi Ialah Tahap Timbulnya “insight” Dimana Timbul Inspirasi Atau Gagasan Baru, Beserta Proses-proses Psikologis Yang Mengawali Dan Mengikuti Munculnya Inspirasi Atau Gagasan Baru.
  4. Tahap Verifikasi Atau Tahap Evaluasi Ialah Tahap Dimana Ide Atau Kreasi Baru Tersebut Harus Diuji Terhadap Realitas Memerlukan Pemikiran Yang Kritis Dan Konvergen.

O Teori Belahan Otak Kanan Dan Kiriproses Pemikiran Untuk Menyelesaikan Masalah Secara Efektif Melibatkan Otak Kiri Atau Otak Kanan Dengan Mengombinasikan Pemikiran Logis Dan Kreatif Dimana Otak Kiri Memainkan Peranan Dalam Pemrosesan Logika, Kata-kata, Matematika, Sedangkan Otak Kanan Berurusan Dengan Irama, Rima, Musik, Gambar, Dan Imajinasi (www.Labschool-unj.Sch.Id/smpjkt/materi_download.Php?id=7).

BAGAN PROSES PIMIKIRAN OTAK


Belahan Otak Kiri
Belahan Otak Kanan
Intelek
Intuisi
Konvergen
Divergen
Intelektual
Emosional
Rasional
Metaforik, Intuitif
Verbal
Non Verbal
Horizontal
Vertikal
Konkret
Abstrak
Realistis
Impulsif
Diarahkan
Bebas
Diferensial
Eksistensial
Sekuensial
Multipel
Historikal
Tanpa Batas Waktu
Analitis
Sintesis, Holitik
Eksplisit
Implisit
Objektif
Subjektif
Suksesif
Simultan





Sumber : Springer, S.P dan Deutsch, 1981

Contact for: Album Order, Concert, Gig, Seminar, Workshop, Music School Franchise, Music Producer

Nama

Email *

Pesan *

Arsip Blog

Mengenai KING JAZZ (Bayu Wirawan)

Foto saya
JAKARTA, BANDUNG, PURWOKERTO, DENPASAR, JAYAPURA, JAKARTA, BANDUNG, PURWOKERTO, BALI, JAYAPURA, Indonesia
I Am a Human with Universal Talents, Entrepreneur in so Many Fields; Film and Musics Producers, Song Writer,Composer,Arranger, Audio Engineer, Jazz Pianist, Music Lecture, Music School, Recording Studio, KING JAZZ RECORD Productions, BMS RECORD, INDONESIAN RECORD, Computer Programmer, Networking Business Management, Web Developer, Psychologist, Mind Reader, Spiritual Healing, Mental Therapist, Psychic... God Too Much ... ;-) I'm Gemini Man ;-)